membuang limbah rumah tangga ke sungai dapat merugikan lingkungan.dampak yang di timbulkan adalah
5
Jawaban terverifikasi
MB
M. Budiartini
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya
02 Januari 2022 04:23
Jawaban terverifikasi
Halo Alfian, kakak bantu jawab ya :)
Dampak dari membuang limbah rumah tangga ke sungai yaitu akan mengakibatkan berkurangnya oksigen terlarut dalam air yang akan berdampak pada organisme air. Selain itu, dapat menurunkan kualitas airnya.
Limbah rumah tangga adalah limbah yang merupakan hasil dari usaha dan atau kegiatan permukiman, rumah makan, perkantoran, perniagaan, apartemen, dan asrama. Banyaknya aktifitas di sekitar sungai dapat menyebabkan pencemaran dan mempengaruhi serta menurunkan kualitas air.
Semoga membantu ya :)